DEKAINDO
Kementerian Pertanian Gedung C, Lantai 5, Ruang 502 Jl. Harsono RM No. 3, Ragunan
Telp. (021)7815380 / 7815480 Ext. 4501 Faks. (021)7815681
Jakarta Selatan 12550
  • Home  •
  • Tentang  •
    • Sejarah
    • Visi, Misi & Tujuan DEKAINDO
  • Lokakarya Kakao 2013  •
    • Laporan Lokakarya Indonesia 2013
  • AD-ART  •
    • Anggaran Dasar
    • Anggaran Rumah Tangga
  • Pengurus  •
  • Berita  •
  • Home»
  • Kakao News»
  • Kunjungan Kerja ED-ICCO ke Indonesia

Kunjungan Kerja ED-ICCO ke Indonesia

Posted on September 12, 2019 in Kakao News - No Comments

Kunjungan kerja Executive Director (ED – ICCO) Dr Jean-Marc Anga ke Indonesia dilakukan pada tanggal 21-27 Januari 2018.

Kunjungan kerja dimaksud ditujukan untuk menampung berbagai masukan terkait dengan upaya yang dapat ICCO lakukan untuk meningkatkan sektor kakao Indonesia serta lowongan bekerja pada Direktorat Ekonomi di Sekretariat ICCO yang khusus ditujukan untuk wakil dari Indonesia.
– Kunjungan kerja ED ICCO ke Indonesia diisi dengan acara sebagai berikut :

a. Workshop Kakao dengan Kementerian/lembaga dan pihak swasta. Workshop Kakao diadakan pada tanggal 22 Januari 2018 di Kantor Ditjen Perkebunan, dengan penyampaian paparan dari :
• ED – ICCO dengan topik ” Global Market for Cocoa Products – Recent Trends and Future Outlook”
• Diektorat Jenderal Perkebunan dengan topik “National Policies on Sustainability Cocoa Development in Indonesia”
• Ketua Umum Dewan Kakao Indonesia dengan topik “Recent Profile of Indonesian Cocoa”
b. Courtesy Call dilaksanakan di Kantor Kemenko Bidang Perekonomian pada tanggal 23 Januari 2018.
Courtesy Call (CC) dihadiri oleh Kementerian/lembaga terkait kakao.
c. Kunjungan kerja ke Pusat Penelitian Kopi dan Kakao Indonesia di Jember.
Disamping mengadakan pertemuan di Puslit Koka Jember juga diadakan kunjungan lapangan di kebun milik Puslit Koka dan juga kunjungan di kebun milik PTPN XII.

  • Peringatan Hari Kakao Indonesia (HKI) 2023, Bali 14-16 September 2023.

    Hari kakao Indonesia tahun 2023 atau Hari Kakao Indonesia yang ke 11 diselenggarakan di Bali dengan tema ”Membangun Nilai Tambah...

    October 19, 2023
  • Puncak Peringatan Hari Kakao Indonesia 2021

    Hari Kakao Indonesia (HKI) ditetapkan tanggal 16 September. Pada tahun 2021 HKI merupakan Hari Kakao Indonesia yang ke 9 dan...

    January 13, 2022
  • Peringatan Hari Kakao Indonesia tahun 2021

    Hari Kakao Indonesia (HKI) jatuh pada tanggl 16 September, seperti tahun 2020 HKI tahun 2021 masih dalam suasana pandemic Covid-19,...

    November 13, 2021
  • Webinar Kakao Indonesia Dalam Rangka “Hari Kakao Indonesia (HKI) tahun 2020”

    Peringatan Hari Kakao Indonesia (HKI) tahun 2020 diselenggarakan berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, dimana Negara kita bahkan seluruh dunia sedang dalam...

    June 26, 2021
  • The 7th Indonesian International Cocoa Conference (IICC) and Dinner 2019

    Indonesian International Cocoa conference/IICC atau Konferensi Kakao Internasional Indonesia ke 7 diselenggarakan oleh Asosiasi Kakao Indonesia (ASKINDO) bekerjasama dengan Dewan...

    June 26, 2021
  • Hari Kakao Indonesia Tahun 2019 ( HKI 2019)

    Hari Kakao Indonesia Tahun 2019 ( HKI 2019)   Peringatan Hari Kakao Indonesia (HKI) tanun 2019 atau peringatan HKI yang...

    June 26, 2021
  • Musyawarah Nasional (MUNAS) ke 3 Dewan Kakao Indonesia

    Musyawarah Nasional (Munas) ke-3 Dewan Kakao Indonesia  telah diselenggakan pada tanggal 9 Desember 2018 di hotel De Paviljoen , Bandung....

    September 12, 2019
  • Pertemuan the 21th Meeting of the National Focal Point fo the ASEAN Cocoa Club (ACC)

    Pertemuan the 21th Meeting of the National Focal point for the ASEAN Cocoa Club (ACC) on Asean Cocopetration and Joint...

    September 12, 2019
  • FGD Kakao Dalam rangka Peringatan Hari Perkebunan 2018

    Focus Group Discussion (FGD) Kakao 2018 diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Perkebunan Indonesia ke 61 dan merupakan kerjasama Dewan Kakao...

    September 12, 2019
  • Kunjungan Kerja ED-ICCO ke Indonesia

    Kunjungan kerja Executive Director (ED – ICCO) Dr Jean-Marc Anga ke Indonesia dilakukan pada tanggal 21-27 Januari 2018. Kunjungan kerja...

    September 12, 2019

Pencarian

© 2013 - 2014 Dewan Kakao Indonesia / Indonesian Cocoa Board | Website Design & Development by rootpixel | All rights reserved.